Jumat, 15 Januari 2010

menanamanggur

MENANAM ANGGUR

SELAMA INI PERKARANGAN KITA BANYAK YANG TAK TERAWAT DENGAN BENAR. BANYAK SKALI POHON-POHON LIAR (RUMPUT-RUMPUT) YANG TAK TERAWAT COBA MULAI DARI SEKARANG KITA MENCOBA UNTUK MEMPEDAYAKAN LAHAN PERKARANGAN KITA DENGAN MENANAM POHON YANG BERMANFAAT TETAPI MEMPUNYAI KEINDAHAN UNTUK DILIHAT (DIPANDANG MATA)
.

ADA BEBERAPA CARA UNTUK MENANAM ANGGUR.

1. PENCARIAN BIBIT.
2. PENANAMAN
3. PEMUPUKAN
4. PEMBUATAN PARA-PARA.
5. PEMANGKASAN.
6.PERAWATAN BUAH.
7. PANEN.



1. PENCARIAN BIBIT.

CARILAH BIBIT YANG BAIK BIASANYA ADA PADA TUMBUHAN YANG SUDAH BERUMUR TUA KIRA-KIRA UMUR DUA TAHUN. PEMBELIAN
HARUS MELIHAT DARI POHON YANG SUDAH ADA, JANGAN MEMBELI SEMBARANG TEMPAT KARENA BISA-BISA KITA KECEWA KARENA BIBIT YANG MASIH BELUM TERLALU TUA.

2. PENANAMAN.

PENANAMAN POHON ANGGUR YANGPALING BAIK ANTARA BULAN JUNU SAMPAI AGUSTUS. AMBIL BIBIT YANG SUDAH KITA
PERSIAPKAN, KEMUDAN BUAT LUBANG YANG SESUAI DENGAN BIBIT KIRA-KIRA SEBESAR KALENG CAT YANG 1KG BUAT LUBAG
DAN PERSIAPKAN PUPUK KANDANG DAN TANAH DIADUK SAMAPI MERATA.
MASUKAN BIBIT TADI, JANGAN LUPA BUANG POLIBEKNYA AGAR PERTUMBUHAN AKAR TIDAK TERHAMBAT. TIMBUN DENGAN
CAMPURAN PUPUK DAN TANAH TADI.


3. PEMUPUKAN.


PEMUPUKAN DENGAN NPK (UREA) DILAKUKAN SETIAP BULAN AGAR MERANGSANG PERTUMBUHAN TUNAS BARU. AGAR TANAMAN
CEPAT RIMBUN. SELAMA SAU TAHUN PEMUPUKAN RUTIN DILAKUKAN.

4.PEMBUATAN PARA-PARA.

SETELAH KIARA-KIRA UMUR TIGA BULAN MAKA POHON AKAN KELIHATAN MEMANJANG DAN KITA HARUS MEMBUAT PARA-PARA
TEMPAT PEGANGAN BATANG-BATANG POHON. PEMBUATAN PARA-PARA BIASANYA MEMAKAI TIANG DARI BAMBU ATAU BESI
YANG DI TANCAPKAN (DITANAM KETANAH) KEMUDIAN DIIKAT DENGAN KAWAT ATAU TALI YANG KUAT AGAR BERBENTUK YANG
KITA INGINKAN. KEMUDIAN IKAT BATANG-BATANG POHON KEKAWAT-KAWAT TADI. BEGITU SETERUSNYA SAMPAI PEMANGKASAN.

5.PEMANGKASAN.

PEMANGKASAN DILAKUKAN KIRA-KIRA PADA UMUR 1TAHUN. BIASANYA PADA PEMANGKASAN PERTAMA TIDAK MENGHASILKAN
BUNGA KEMUDIAN PADA PEMANGKASAN BERIKUTNYA BARU ADA BEBERAPA BUNGA DAN BIA\LA BERHASIL AKAN MENGHASILKAN
BUAH.

6.PERAWATAN BUAH.

PERAWAN BUAH DIMULAI PADA BUAH MASIH KECIL BIASANYA BUAH JANGAN TELALU BANYAK KARENA BISA MENGHAMBAT PERTUMBUHA BILA TERLALU RIMBUN DENGAN BUAH. BUAH DISELEKSI AGAR BUAH YANG BAGUS DI PELIHARA DAN DIRAWAT SAMPAI BUAH MASAH.

7.PANEN

PEMANENAN DILAKUKAN BILA BUAH SUDAH KELIHATAN MASAK.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar